Description
Hi, perkenalkan saya Tita. Saat ini saya bekerja di pusat karir ECC UGM. Setiap harinya saya melakukan konseling karir. Jadi jika kamu masih bingung dengan minat karir, persiapan kerja, pengembangan diri dan seputar karier lainnya, saya siap membantumu.
Salam hangat. Semangat dan tetap positif.
Reviews
There are no reviews yet.